istem metabolisme terdiri atas hati, empedu, dan pankreas. Bagian-bagian tersebut mempunyaifungsi dan peranannya masing-masing tetapi tetap merupakan suatu kesatuan yang tidak dapat dipisahkansatu sama lain
Buku ini membahas mengenai anatomi dan fisiologi sistem persarafan serta penatalaksanaan asuhan keperawatan untuk gangguan dan kelainan yang dapat terjadi pada sistem persarafan. Penatalaksanaan asuhan keperawatan meliputi pengkajian, perumusan diagnosis keperawatan, dan format rencana tindakan keperawatan yang mudah untuk dipahami dan dipraktikkan. Buku ini dikhususkan untuk mahasiswa keperawa…