Teori Perilaku Organisasi Publik penting untuk dipelajari karena teori ini dapat menjelaskan, menganalisis dan memprediksi tindakan-tindakan, aktivitas-aktivitas dan sikap-sikap manusia di dalam organisasi publik. Setelah perilaku manusia diketahui, tugas selanjutnya adalah mengelola, menata, mengarahkan, mengontrol, memotivasi dan memenuhi kebutuhannya, agar peran manusia dalam organisasi dapa…