Penelitian sosiologi sastra memiliki kacamata sosiologis, dan sosiologi diartikan dalam perspektif luas. Sosiologi sastra dalam pengertian ini mencakup pelbagai perspektif yang masing-masing didasarkan pada pandangan teoretis tertentu. Perspektif penelitian sosiologi disebut dengan sosiologi sastra karena mempertimbangkan segi-segi kemasyarakatan seperti, pendekatan sosiologi, atau pendekatan s…