apapun yang terjadi pada diri manusia itu pada dasarnya adalah karunia terbaik yang telah diberikan oleh Allah kepada para hambanya, tetapi karena manusia masih seing dikuasai oleh hawa nafsu, maka kebaikan Allah atas dirinya pun akhirnya menjadi terhijab.
anda jangan menyerah dengan keadaan yang kurang menguntungkan, jangan pernah ada kata menyerah jangan !!!!
Ada pepatah mengatakan bahwa 'Kesuksesan Anda juga dipengaruhi oleh siapa sqja teman terdekat Anda'. Jadi, kesuksesan kita tergantung dengan hubungan kita dengan orang lain atau yang disebut dengan relasi. Semakin banyak relasi kita, maka kesempatan untuk meraih kesuksesan semakin besar. Secara garis besar, untuk membangun relasi yang baik, syarat utama dan paling penting yang menentukan keb…
“Aku seperti phoenix. Aku bangkit dari abu.†Tak ada kutipan yang lebih mewakili tulisan di buku ini selain dari ungkapan Bess Myerson. Ibarat mengendarai sepeda, kita mengayuh, mengendalikan stang, dan mengontrol rem. Ke mana sepeda akan pergi, kitalah yang mengarahkannya. Tapi benarkah hidup hanya seperti itu? Pernahkah tebersit dalam pikiran untuk mengendarai sepeda layaknya at…
Buku ini memaparkan semua hal mengenai motivasi. Dimulai dengan pengertian motivasi, teori-teori motivasi dari para ahli ternama, hingga pembahasan yang terfokus pada motivasi belajar, motivasi kerja, dan motivasi prestasi.