Sanitasi Air dan Limbah Pendukung Keselamatan Pasien Rumah Sakitmembahas bagaimana proses pengelolaan air dan limbah yang seharusnya dilakukan di rumah sakit, serta membahas proses disinfeksi dan sterilisasi yang dilakukan di rumah sakit. Pengelolaan limbah rumah sakit merupakan hal penting yang harus diperhatikan karena dengan memaksimalkan pengelolaan limbah rumah sakit dapat membantu meminim…
Pelayanan gizi rumah sakit merupakan pelayanan yang bersifat terus-menerus, rutin, dan membutuhkan anggaran biaya yang cukup besar. Sanitasi merupakan upaya kompleks yang melibatkan kebersihan, tempat dan cara penyimpanan, serta pengawasan makanan dan minuman yang akan disajikan. Terdapat beberapa elemen penting yang dapat memengaruhi mutu efisiensi rumah sakit antara lain dana, tenaga, peralat…
Sanitasi Lingkungan dan Bangunan Pendukung Kepuasan Pasien Rumah Sakit membahas berbagai persyaratan mengenai lingkungan dan bangunan rumah sakit yang seharusnya, agar dapat menambah tingkat kepuasan pasien. Kesan pertama pasien terhadap keadaan lingkungan dan bangunan rumah sakit akan memengaruhi keinginan pasien untuk kembali berkunjung. Hal ini pada akhirnya juga akan berdampak pada rumah sa…
Sanitasi berkelanjutan atau lestari harus dapat terjangkau secara ekonomis, diterima secara sosial dan dilengkapi faktor teknis dan institusi yang baik, termasuk melindungi lingkungan dan sumber daya alam.
Indonesia menempati peringkat kedua sebagai negara dengan proporsi penduduk tanpa akses sanitasi layak. Potret sanitasi Indonesia memperlihatkan 30 % rumah belum memiliki sanitasi yang baik. Data United National pada 2008 menunjukkan Indonesia sangat membutuhkan pengelolaan sanitasi. Ini karena sebagain besar sungai-sungai dan bendungan di Indonesia tercemar oleh limbah rumah tangga karena peng…