Salah satu sarana dalam menunjang proses belajar dan mengajar di sekolah adalah perpustakaan. Perpustakaan sekolah dewasa ini bukan hanya merupakan unit kerja yang menyediakan bacaan guna menambah pengetahuan dan wawasan bagi peserta didik, tapi juga merupakan bagian integral pembelajaran. Artinya, penyelenggaraan perpustakaan sekolah harus sejalan dengan visi dan misi sekolah dengan menga…
Manajemen lebih diarahkan kepada penerapan fungsi-fungsi manajemen pada semua jenis perpustakaan untuk mengoptimalkan keberhasilan tugas kepustakawanan termasuk kinerja perpustakaan sehingga tercapai tujuan perpustakaan. sedangkan budaya perpustkaan lebih terfokus pada nilai-nilai (budaya universal) yang dapat di kembangkan dalam perpustakaan.
Sekolah wajib memiliki perpustakaan sebagaimana diamanatkan Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional dan Undang Undang Nomor 43 Tahun 2007 tentang Perpustakaan. Pasal 23 ayat (1) Undang Undang Nomor 43 Tahun 2007 mengamanatkan bahwa setiap sekolah/madrasah menyelenggarakan perpustakaan yang memenuhi standar nasional perpustakaan dengan memperhatikan standar nasio…
Jika dikelola dengan bagus dan menggunakan sistem yang baik, perpustakaan bisa mendatangkan segudang manfaat, yang salah satunya dapat meningkatkan minat baca siswa, jika minat baca siswa meningkat tentu wawasannya dan kecerdasannya juga terbuka lebar.
Setiap orang tentunya sudah pernah mendengar dan mengenal tentang perpustakaan. Mungkin saja apa yang dibayangkan mengenai perpustakaan oleh setiap orang sangat berbeda-beda. Namun, intinya pengertian perpustakaan merupakan tempat informasi ataupun ilmu pengetahuan sehingga perpustakaan akan menjadi tempat rujukan sumber informasi bagi masyarakat.
Buku ini memberikan gambaran tentang bagaimana mengelola perpustakaan menurut keduanya, teori dan pendekatan praktik. Semoga apa yang terkandung di dalamnya dapat memberikan manfaat.