Materi yang dibahas dalam buku ini meliputi : â–ª Batasan, Tipe dan Mitos Seputar Usia Lanjut â–ª Tugas Perkembangan Keluarga dengan Usia Lanjut â–ª Asuhan Keperawatan pada Usia Lanjut â–ª Rencana Keperawatan Keluarga dengan Masalah yang Terjadi pada Lansia â–ª Pembinaan Kesehatan Usia Lanjut â–ª Pembinaan Kesehatan Usia Lanjut Dipanti dan Terapi …
Buku Asuhan Keperawatan pada Klien Lanjut Usia membekali perawat dengan informasi praktis mengenai asuhan keperawatan lanjut usia berdasarkan proses keperawatan. Selain menyajikan pengajian fisik, buku ini juga menyajikan pengkajian status fungsional, kognitif/afektif, dan sosial. Pada tindakan keperawatan disertai dengan rasional dan dilengkapi dengan tabel
Buku ini disusun untuk membantu keluarga dan care giver dalam melaksanakan asuhan keperawatan lansia dirumah.