penelitian adalah kegiatan ilmiah yang dilandasi teori-teori pendukung untuk memberi penguatan atas sebuah karya dan pikir ilmiah bagi seorang peneliti dalam rangka menjawab pokok masalah.
Riset pendidikan merupakan aplikasi metodologi riset dalam bidang pendidikan dengan tujuan memperoleh temuan dalam bidang pendidikan yang dapat dipertanggungjawabkan secara akademik dan ilmiah, serta dapat memberikan kontribusi terhadap pembangunan keilmuwan dan praktik penyelenggaraan pendidikan. melalui buku ini, akan dibahas berbagai aspek yang terkait dengan metodologi dan aplikasinya dalam…
Berbagai penelitian yang dilakukan dewasa ini, sebagian besar menggunakan paradigma kualitatif, baik yang fenomenologis, naturalistik maupun simbolik. penelitian kualitatif memang mangasyikkann karenasalah satu pengumpulan datanya memakai pendekatan partisipatif.
Tujuan penelitian pendidikan secara umum adalah untuk meningkatkan daya i,ajinasi mengenal masalah-masalah pendidikan, kemudian meningkatkan daya nalar untuk mencari jawaban permasalahan itu melalui penelitian. Sedangkan tujuan khusus adalah untuk membentuk kemampuandan keterampilan menggunakan rancangan-rancangan statistik penelitian yang berpedoman dengan pemecahan masalah yang diteliti, tera…
tujuan penelitian pendidikan secara umum adalah untuk meningkatkan daya imajinasi mengenai masalah- masalah pendidikan, kemudian meningkatnya daya nalar untuk mencari jawaban permasalahan itu melalui penelitian.
buku ini cenderung menekankan pada konsep dasar penelitian di idang sosial pendidikan yang di sertai contoh aplikasi dan ringkasan sederhana sehingga pembaca di harapkan dapat langsung menerapkannya dalam penelitian yang ditekuninya.
Pada buku ini penulis lebih menekankan pada metodologi penelitian keperawatan, khususnya penerapan pada penulisan skripsi atau tesis ilmu keperawatan serta memberikan beberapa contoh instrumen penelitian.
buku ini berisi pengetahuandasar mengenai konsep, pendekatan, metode, prosedur dalam penelitian bisnis, terutama untuk bidang akuntansi dan manajemen.
Buku ini terdiri atas 11 bab meliputi Pendahuluan, rancangan Penelitian, Penelitian Eksploratif, Penelitian Deskriptif, Penelitian Cross Sectional, Penelitian Kohor, Penelitian Kasus-Kontrol, Uji Klinis,
Buku ini menyajikan perihal metodologi penelitian kualitatif di bidang kesehatan, terdiri beberapa bab. Pembahasan buku ini diawali mengenai konsep dasar penelitian kualitatif dan jenis penelitian kualitatif, kemudian disambung dengan pembahasan mengenai teknik pengumpulan data dalam penelitian kualitatif yang terdiri dari wawancara mendalam, focus group discussion serta observasi partisipasi, …
Pentingnya peningkatan kualitas pelayanan kesehartan tidak cukup dibicarakan saja, namun perlu diimplementasikan dalam praktik pelayanan kesehatan. Inovasi dalam praktik sangat dibutuhkan sebuah kajian khususnya melalui riset.
penelitian keperawatan adalah suatu proses penyelidikan atau usaha yang sistematis, terkendali, empiris, teliti dan kritis terhadap fenomena-fenomena untuk mencari suatu fakta-fakta, teori baru, hipotesis dan kebenaran.
Buku ini terdiri atas dua bagian, yaitu bagian pertama mengenai alur penelitian kedokteran dan kesehatan, dan bagian kedua mengenai perancangan penelitian kedokteranm dan kesehatan.
Buku ini terdiri atas lima bagian. Dua bagian awal menyajikan penjelasan mengenai berbagai teori sebagai dasar atau hal yang harus dipahami sebelum memulai penelitian dibidang ilmu keperawatan. Bagian ketiga menjelaskan mengenai metodologi penelitian secara lengkap, mulai dari instrumen penelitian, dll