Text
Supervisi Pendidikan
Supervisi merupakan pengawasan terhadap pelaksanaan kegiatan
teknis edukatif di sekolah, bukan sekedar pengawasan fisik terhadap fisik
material. Supervisi merupakan pengawasan terhadap kegiatan akademik
yang berupa proses belajar mengajar, pengawasan terhadap guru dalam
mengajar , pengawasan terhadap situasi yang menyababkannya. 3Aktivitas
dilakukan dengan mengidentifikasi kelemahan-kelemahan pembelajaran
untuk diperbaiki, apa yang menjadi penyebabnya dan mengapa guru tidak
berhasil melaksanakan tugasnya baik. Berdasarkan hal tersebut kemudian
diadakan tindak lanjut yang berupa perbaikan dalam bentuk pembinaan
Tidak tersedia versi lain